HOME SINEAS REVIEW



     
Daftar Lengkap Nominasi Festival Film Indonesia 2015‎

 

Nominasi Film Pendek Terbaik
Kilau Krikil
Natalan
Semalam Anak Kita pulang
Simbiosis
The Fox Exploites The Tiger's Might

Nominasi Film Animasi Terbaik
Djakarta 00
Kapur Ade
Parte
Tendangan Halilintar

Nominasi Film Dokumenter Panjang Terbaik
Elegi Di Negeri Oepoli
Mendadak Caleg
Segalanya Demi Kehamilanku

Nominasi Film Dokumenter Pendek Terbaik
Nostalgia Senja
Salam Dari Anak-anak Tergenang
Pejuang Dari Goa Purbakala
SRD
Tino Sidin Sang Guru Gambar

Nominasi Film Televisi Terbaik
Hati-hati dengan Hati
Ibu Tak Bisa Lagi Mendengar Tangisku
Malu Itu Perlu
Nyanyian Musim Hujan
Takjil Bu Syafi'i

Nominasi Perancang Busana Terbaik
Anggia Kharisma - Filosofi Kopi
Chitra Subiakto - Pendekar Tongkat Emas
Isabela Patrice dan Tania Soeprapto - The Wedding and Bebek Betutu
Jeanne Elizabeth Fam - Di Balik 98
Retno Ratih Damayanti - Guru Bangsa: Tjokroaminoto

Nominasi Penulis Skenario Asli Terbaik
Anggy Umbara, Bounty Umbara, Fajar Umbara - 3
Ari Syarif dan Erik Supit - Guru Bangsa: Tjokroaminto
Eddie Cahyono - Siti
Monty Tiwa dan Robert Ronny - Kapan Kawin?
Salman Aristo, Bagus Bramanti dan Ismail Basbeth - Mencari Hilal

Nominasi Penulis Skenario Adaptasi Terbaik
Alim Sudio - Surga Yang Tak Dirindukan
Benni Setiawan - Toba Dreams
Dirmawan Hatta - Bulan Di Atas Kuburan
Jenny Jusuf - Filosofi Kopi
Johansyah Jumberan dan Jay Sukmo -Catatan Akhir Kuliah

Nominasi Penata Musik Terbaik
Aksan Sjuman - Love and Faith
Charlie Meliala - Mencari Hilal
Krisna Purna - Siti
Rooftop sound - A Copy of My Mind
Vicky Sianipar - Bulan Di Atas Kuburan

Nominasi Penata Suara Terbaik 
Hikmawan Santosa - A Copy Of My Mind
Hikmawan dan Nobi DEN - 3
M. Yusuf Patawari - Jendral Soedirman
Satrio Budiono dan Trisno - Guru Bangsa: Tjokroaminoto
Satrio Budiono dan Yusuf Andi - Pendekar Tongkat Emas

Nominasi Pengarah Artistik Terbaik
Allan Sebastian - Guru Bangsa: Tjokroaminoto
Allan Sebastian - Mencari Hilal
Eros Eflin - Pendekar Tongkat Emas
Oscar Firdaus - Toba Dreams
Vidia Sylvia - Supernova

Nominasi Penyunting Gambar Terbaik
Ahsan Andrian - Filosofi Kopi
Sastha Suni Kelvin Nugroho - Supernova
Sentot sahid - Air Mata Surga
Wawan I. Wibowo - Mencari Hilal
Wawan dan Cesa David Luckmansyah - Hijab

Nominasi Penata Efek Visual Terbaik
Epics FX Studio - Comc 8: Casino Kings Part 1
Fixit Works - Supernova
Raiyan Laksamana - Di Balik 98
Satria Bhayangkara - Guru Bangsa: Tjokroaminoto
Sinergy Animation - 3

Nominasi Sinematografi Terbaik
Fauzi, Ujel, Bausad - Siti
Ical Tanjung - A Copy of My Mind
Ipung Rahmat - Guru Bangsa: Tjokroaminoto
Yadi Sugandi dan Muhammad Firadu - Di Balik 98
Yudi Datau - Supernova

Nominasi Pemeran Anak Terbai
Aria Kusumah - Pendekar Tongkat Emas
Bima Azriel - 3
Bima Azriel - Di Balik 98
|
Fatih Unru - Seputih Cinta Melati
Raihan Khan - Ada Surga Di Rumahmu

 

Nominasi Peran Pendukung Wanita Terbaik
Christine Hakim - Pendekar Tongkat Emas
Prisia Nasution - Comic 8: Casino Kings Part 1
Raline Shah - Surga Yang Tak Dirindukan
Ria Irawan - Bulan Di Atas Kuburan
Wulan Guritno - Nada Untuk Asa

 

Nominasi Pemeran Pendukung Pria Terbaik
Adi Kurdi - Kapan Kawin?
Mathias Muchus - Toba Dreams
Paul Agusta - A Copy of My Mind
Slamet Rahardjo - Filosofi Kopi
Tanta Ginting - 3

Nominasi Pemeran Utama Wanita Terbaik
Adinia Wirasti - Kapan Kawin?
Chelsea Islan - Di Balik 98
Dewi Sandra - Air Mata Surga
Marsha Timothy - Nada Untuk Asa
Tara Basro - A Copy of My Mind

Nominasi Pemeran Utama Pria Terbaik
Deddy Soetomo - Mencari Hilal
Reza Rahadian - Guru Bangsa: Tjokroaminoto
Reza Rahadian - Kapan Kawin?
Rio Dewanto - Love & Faith
Vino G Bastian - Toba Dreams

Nominasi Sutradara Terbaik
Angga Dwimas Sasongko - Filosofi Kopi
Benni Setiawan - Toba Dreams
Eddie Cahyono - Siti
Ismail Basbeth - Mencari Hilal
Joko Anwar - A Copy of My Mind

Nominasi Film Terbaik
A Copy of My Mind
Guru Bangsa: Tjokroaminoto
Mencari Hilal
Siti
Toba Dreams

 

Berita lain:
Sineas-Sineas WHA dan IFFPIE Transfer Ilmu di Kemenpora
Film Arab “Ailia" Juarai Festival Perdamaian IFFPIE 2015 di Jakarta tepat di Hari Perdamaian Sedunia
Album Perdamaian One Love Diluncurkan di Hari Perdamaian Sedunia oleh Para Selebritis Dunia
Bintang Film Star Trek Sambangi Festival Film Perdamaian di Jakarta
Dennis Rodman Raih Humanitarian Special Award di WHA
Peraih Nobel Perdamaian Adolfo Pérez Esquivel Raih Humanitarian Man of The Year 2015 di WHA Jakarta
Sederet Bintang Hollywood Robin Shou, Andy Garcia, Leonardo DiCaprio, Alice Krige, David Foster Raih Penghargaan di Festival Film di Jakarta
Andy García Raih Penghargaan Khusus di IFFPIE 2015
Presiden AS Jimmy Carter Man of Inspiration IFFPIE 2015 di Jakarta
Phil Collins, David Foster, dan Sederet Selebritis Dunia Raih Penghargan di IFCOM Jakarta
Natasha Dematra Lewat Dream Obama Raih Penghargaan Gold Award Artis Terbaik di Los Angeles
Sineas-Sineas Mancanegara Dilantik Jadi Duta Ekonomi Kreatif Indonesia dalam Festival Film di Jakarta